Patung Pulau Bali Terbuat dari Puntung Rokok

Antara

DENPASAR, iNews.id - Pengunjung mengamati karya patung dari puntung rokok berbentuk Pulau Bali pada pameran di Denpasar, Bali, Sabtu (30/10/2021).

Karya seni patung tersebut dibuat dari sampah puntung rokok yang dikumpulkan oleh Malu Dong Community dari berbagai lokasi di Pulau Bali untuk mengajak masyarakat agar sadar dan peduli terhadap kebersihan lingkungan, salah satunya dengan tidak membuang puntung rokok sembarangan.

(ANTARA FOTO/Fikri Yusuf)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
11 bulan lalu

4.500 Puntung Rokok hingga 232 Kg Sampah Dikumpulkan dari Pantai Tanjung Pasir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal