Pedagang Boneka di Ragunan Raup Cuan, Omzet Sehari Rp6 Juta

Aldhi Chandra

JAKARTA, iNews.id - Hendra (66) salah satu penjual boneka hewan menununjukan dagangannya di Taman Margasatwa Ragunan (TMR), Senin (24/4/2023).

Ramainya pengunjung di Taman Margasatwa Ragunan saat libur Lebaran menjadi keuntungan bagi para pedagang yang berjualan di momen Idul Fitri

Salah satunya Hendra (66) yang menjual Boneka di kawasan ini sejak 2020. Dia raup cuap pada lebaran kali ini, omzet mencapai Rp6 juta dalam sehari pada hari kedua Idul Fitri.

Boneka yang dijual Hendra hanya dua pilihan, yang berukuran besar seharga Rp50.000 dan kecil Rp40.000. 

Foto/Aldhi Chandra Setiawan

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
5 bulan lalu

Taman Margasatwa Ragunan Tetap Buka untuk Pengunjung

Photo
7 bulan lalu

19 Ribu Orang Berwisata di Taman Margasatwa Ragunan

Photo
7 bulan lalu

95.000 Lebih Pengunjung Padati Taman Margasatwa Ragunan Hari Ini

Photo
7 bulan lalu

Suasana Libur Lebaran di TMII, Kereta Gantung Paling Banyak Peminat

Photo
7 bulan lalu

Presiden Prabowo dan Wapres Gibran Salat Idul Fitri di Masjid Istiqlal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal