Pedagang Bubur Ayam Kena Tipu Pesanan Fiktif, Kerugian Capai Rp32 Juta

Antara

TANGERANG, iNews.id - Kapolres Metro Bandara Soekarno Hatta Kombes Pol Adi Ferdiyan Saputra (tengah) beserta jajaran menunjukan barang bukti pengungkapan penipuan pesanan fiktif bubur ayam di Mapolres Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (9/10/2020).

Polisi berhasil mengungkap penipuan pesanan fiktif makanan untuk di Bandara Soekarno Hatta dan menangkap sepuluh orang tersangka, dari kejadian tersebut korban yang seorang pedagang bubur mengalami kerugian sebesar Rp32 juta.

(ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
11 hari lalu

Modus Pelaku Penipuan Kripto, Korban Rugi Rp3 Miliar

Photo
6 bulan lalu

Kompak! Ketua Ormas dan Istri Tipu Korban hingga Ratusan Juta Ternyata Residivis

Photo
6 bulan lalu

Sindikat Penipuan Online Internasional Bermodus Trading Saham dan Kripto Fiktif

Photo
11 bulan lalu

Gus Miftah Hina Pedagang Es Teh, Begini Gayanya saat Dipanggil ke Kediaman Prabowo

Photo
1 tahun lalu

Daya Beli Masyarakat Turun, Ini Ekspresi Pedagang Pasar Menunggu Konsumen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal