Pembangunan Pasar Senen Jaya Blok I dan II Rampung April 2021

Antara

JAKARTA, iNews.id - Aktivitas pekerja di proyek pembangunan Pasar Senen Jaya Blok I dan II di kawasan Pasar Senen, Jakarta, Senin (28/12/2020). 

Pembangunan dua blok setinggi enam lantai ini diperkirakan rampung pada April 2021. Pasar ini akan menampung kembali para pedagang setelah lapak mereka terbakar pada 2017. 

Dengan lokasi yang strategis, Pasar Senen Blok I dan II akan dibangun menjadi kawasan berorientasi transit (transit oriented development/TOD). 

(Foto : Okezone/Arif Julianto)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
12 bulan lalu

Gus Miftah Hina Pedagang Es Teh, Begini Gayanya saat Dipanggil ke Kediaman Prabowo

Photo
1 tahun lalu

Daya Beli Masyarakat Turun, Ini Ekspresi Pedagang Pasar Menunggu Konsumen

Photo
2 tahun lalu

Siti Atikoh Dicurhati Pedagang di Jombang: Butuh Stabilitas Harga Bahan Pokok

Photo
2 tahun lalu

Suasana Pasar Senen Ramai Diserbu Pembeli Pakaian Impor Bekas

Photo
2 tahun lalu

Berburu Pernak-pernik Pemilu 2024 di Pasar Senen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal