Pemilihan Kepala Desa Jombang Dijadikan Judi, 3 Pelaku Ditangkap

Antara

JOMBANG, iNews.id - Kapolres Jombang AKBP Boby P Tambunan (kiri) didampingi Kasat Reskrim AKP Azi Pratas Guspitu (kanan) menunjukkan pelaku judi pemilihan kepala desa (Pilkades) di Mapolres Jombang, Jawa Timur, Minggu (3/11/2019).

Satgas Antijudi Polres Jombang berhasil mengamankan 3 pelaku judi Pilkades dengan barang bukti uang taruhan sebesar Rp10 juta.

(ANTARA FOTO/Syaiful Arif)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
7 bulan lalu

Penyerahan Manfaat JKK kepada Keluarga 3 Anggota Polri Gugur di Lampung

Photo
1 tahun lalu

Tampang Buron Filipina Ditangkap di Tangerang, Ternyata Mantan Wali Kota

Photo
2 tahun lalu

Siti Atikoh Dicurhati Pedagang di Jombang: Butuh Stabilitas Harga Bahan Pokok

Photo
2 tahun lalu

Bantuan Air Bersih Tiba untuk Warga Jombang

Photo
2 tahun lalu

Kesulitan Air Bersih, Warga Jombang Jawa Timur Butuh Bantuan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal