Penampakan Halte Transjakarta Sarinah Ludes Dibakar Massa

Eko Purwanto

JAKARTA, iNews.id - Seorang demonstran melintas di depan Halte Transjakarta Sarinah yang dibakar, Kamis (8/10/2020). Aksi unjuk rasa menolak Omnibus Law UU Cipta Kerja di Jakarta berlangsung ricuh.

Para demonstran melempari aparat dengan batu dan membakar halte Transjakarta. Polisi membalas dengan menembak gas air mata ke arah massa. Aksi tolak Omnibus Law digelar ribuan massa dari berbagai elemen di beberapa daerah Indonesia.

(Foto: Koran Sindo/Eko Purwanto)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
4 bulan lalu

Melihat Latihan Komunitas Kebaya Menari

Photo
1 tahun lalu

Ribuan Buruh Kawal Putusan MK Soal Omnibus Law 

Photo
1 tahun lalu

Pembukaan Bazar UMKM BerKRIYAsi

Photo
2 tahun lalu

Kolaborasi Dukung Peningkatan Kompetensi dan Perluasan Pasar UMKM

Photo
2 tahun lalu

Tingkatkan Kompetensi dan Perluas Pasar UMKM, YDBA Gandeng Sarinah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal