Penampakan Pasien Covid-19 Penuhi Selasar RSUD Cengkareng karena IGD Penuh

Antara

JAKARTA, iNews.id - Petugas medis melakukan pemeriksaan terhadap pasien COVID-19 di selasar Ruang IGD RSUD Cengkareng, Jakarta, Rabu (23/6/2021). 

Meningkatnya kasus COVID-19 di ibu kota dalam beberapa hari terakhir mengakibatkan penuhnya tingkat keterisian kamar perawatan di rumah sakit tersebut sehingga sebagian pasien COVID-19 terpaksa antre untuk mendapatkan tempat perawatan. 

(ANTARA FOTO/Fauzan)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
4 tahun lalu

Semangat Pasien Covid-19 Ikuti Upacara HUT ke-76 RI

Photo
4 tahun lalu

Asrama Haji Medan Dijadikan Tempat Isolasi Terpusat Pasien Covid-19

Photo
4 tahun lalu

84 Pasien COVID-19 Tanpa Gejala Isolasi Apung di KM Umsini

Photo
4 tahun lalu

Ngeri, Pasien Covid-19 Membeludak di Teras IGD RSUD Dr Soetomo Surabaya

Photo
4 tahun lalu

Tenda Ruang IGD Tambahan Tampung Puluhan Pasien di RSUD Bekasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal