Penampakan Patung Bung Karno Menunggang Kuda di Kementerian Pertahanan

Antara

JAKARTA, iNews.id - Patung Bung Karno menunggang kuda berdiri di depan area kompleks kantor Kementerian Pertahanan, Medan Merdeka Barat, Jakarta, Minggu (6/6/2021).

Patung yang diresmikan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Presiden RI ke-5 Megawati Soekarnoputri bertepatan dengan hari lahir Bapak Proklamator Indonesia.

Patung tersebut merupakan pengingat momentum pertama kali Indonesia menunjukan kepada dunia internasional telah memiliki angkatan bersenjata saat peringatan Hari Angkatan Bersenjata pada 5 Oktober 1946 di Yogyakarta di mana Soekarno menjadi inspektur upacara.

(ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
6 hari lalu

1 Tahun Pemerintahan Prabowo, BSI Cetak Laba Rp5,57 Triliun

Photo
3 bulan lalu

Megawati Soekarnoputri Resmikan Serambi Pancasila dan Luncurkan Naskah Sumber Arsip Dasar Negara Volume I

Photo
4 bulan lalu

Keseruan Soekarno Padel Open Perkuat Nasionalisme

Photo
7 bulan lalu

Simbol Persahabatan, Raja Abdullah II Sopiri Presiden Prabowo di Yordania

Photo
9 bulan lalu

Megawati Soekarnoputri Bertemu Putra Mahkota Abu Dhabi Pangeran Khaled

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal