Permintaan Lobster Meningkat Jelang Natal dan Tahun Baru

Antara

ACEH BARAT, iNews.id - Pekerja menunjukkan lobster saat proses penyortiran di salah satu tempat penampungan lobster Desa Lhok Bubon, Samatiga, Aceh Barat, Aceh, Rabu (8/12/2021).

Menjelang perayaan natal dan tahun baru, permintaan komoditas lobster yang diekspor ke China, Hongkong, Thailand, Malaysia dan Singapura melalui agen penampung di Jakarta meningkat 80 persen dari biasanya. 

Harga lobster berkisar antara Rp350.000 sampai Rp1.250.000 per kilogram tergantung jenis dan ukuran. 

(ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
10 bulan lalu

Meraup Cuan dari Budi Daya Lobster Air Tawar Red Claw

Photo
10 bulan lalu

Sambut Natal dan Tahun Baru dengan Aksi Sosial

Photo
11 bulan lalu

Atraksi Sirkus dari Rusia Warnai Libur Natal 2024 di Pusat Perbelanjaan

Photo
11 bulan lalu

Serunya Liburan Murah Meriah di Monas

Photo
11 bulan lalu

TNI-Polri Kerahkan 141.605 Personel Gabungan Amankan Natal dan Tahun Baru 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal