JAKARTA, iNews.id - Sales Promotion Girl (SPG) berpose pada booth dalam ajang pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) Kabupaten Tangerang, Banten, Sabtu (20/7/2024).
Kehadiran SPG dalam pameran otomotif ini bertujuan untuk menarik perhatian pengunjung GIIAS 2024.