PALEMBANG, iNews.id - Pembangunan proyek Jalan Tol Kayu Agung-Palembang-Betung seksi 3 dan paket IV Seksi 3B di Sembawa, Banyuasin, Palembang, Sumatera Selatan, Kamis (18/8/2022).
Pembangunan jalan tol yang menjadi Proyek Strategis Nasional sepanjang 5,3 kilometer ini ditargetkan selesai pada akhir tahun 2022.