Puluhan Ribu Buku Nikah Dimusnahkan

Antara

PALEBANG, iNews.id - Petugas menunjukkan duplikat buku nikah yang akan dimusnahkan di halaman kantor Pusat Layanan Haji dan Umrah Terpadu Kota Palembang, Sumatera Selatan, Selasa (21/2/2023). 

Kanwil Kemenag Sumsel memusnahkan sekitar 46.000 dokumen nikah dan buku nikah edisi 2015-2018 karena kedaluwarsa dan untuk mencegah penyalahgunaan.

ANTARA FOTO/Feny Selly

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
5 tahun lalu

Mempelai Perempuan Positif Covid-19, Pasangan Ini menikah secara Virtual

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal