Ratusan Massa Usir Peserta Silaturahmi Akbar KAMI di Gedung Juang 45 Surabaya

Ali Masduki

SURABAYA, iNews.id - Ratusan massa dari Surabaya adalah Kita, mengusir peserta Silaturahmi Akbar Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) Jawa Timur yang akan memasuki Gedung Juang 45 Surabaya, Jawa Timur, Senin (28/9/2020).

Mereka menduduki gerbang masuk Juang 45 Surabaya untuk menghalangi dan menolak dilaksanakannya kegiatan KAMI di Surabaya. Untuk menghindarai kericuhan, lokasi Gedung Juang 45 dijaga ketat polisi.

Silaturahmi Akbar KAMI Jawa Timur bertema mengantisipasi bangkitnya komunisme gaya baru ini rencananya dihadiri oleh tiga presidium KAMI Pusat yakni Gatot Nurmantyo, Din Syamsuddin dan Rochmat Wahab.

(Foto: Koran Sindo/Ali Masduki)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 bulan lalu

KAMI Dorong Penegakan Hukum yang Adil dan Transparan Pascakerusuhan

Photo
3 tahun lalu

Din Syamsuddin Khotbah Sholat Idul Fitri di Bawah Guyuran Hujan

Photo
3 tahun lalu

Din Syamsuddin Janji akan Turun Gunung Berkampanye untuk PAN

Photo
5 tahun lalu

Petinggi KAMI Jumhur Hidayat Pakai Baju Tahanan Diperiksa Bareskrim Polri

Photo
8 tahun lalu

Gatot Nurmantyo Bertemu Zulkifli Hasan Bahas Pemilu Presiden 2019

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal