Rieke Diah Pitaloka bersama Ribuan Buruh KRPI Tuntut 5 Jaminan Sosial

Yudistiro Pranoto

JAKARTA, iNews.id - Ketua Konfederasi Rakyat Pekerja Indonesia (KRPI) Rieke Diah Pitaloka ikut serta dalam karnaval dan deklarasi saat Perayaan Peringatan Hari Buruh Sedunia, Jakarta, Selasa (1/5/2018).

Dalam aksinya buruh menyerukan maklumat untuk di sampaikan kepada Presiden Joko Widodo yang berisi lima Jaminan Sosial, yaitu Jaminan Kesehatan, Jaminan Kecelakaan Kerja, Jaminan Pensiun, Jaminan Hari Tua dan Jaminan Kematian bagi seluruh Rakyat Pekerja Indonesia.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
3 bulan lalu

Aksi Buruh Bawa Miniatur Tikus Berdasi

Photo
3 bulan lalu

Wajah Eko Patrio Diinjak-Injak Massa Buruh

Photo
5 bulan lalu

Ratusan Buruh Geruduk Kantor PBB di Jakarta, Desak Hentikan Perang Iran-Israel

Photo
7 bulan lalu

Ribuan Buruh Berbagai Elemen Peringati May Day 2025

Photo
7 bulan lalu

Presiden Prabowo Hadiri Hari Buruh 2025, Janji Bentuk Satgas PHK

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal