JAKARTA, iNews.id - Suasana gedung Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara) di Jakarta, Senin (24/02/2025).
Presiden Prabowo Subianto meluncurkan BP Investasi Danantara hari ini Senin 24 Februari 2025. Danantara dibentuk sebagai lembaga pengelola investasi nasional yang bertujuan untuk mengoptimalkan pemanfaatan sumber daya alam serta aset-aset negara.
Aset BUMN yang dikelola badan ini mencapai lebih dari 900 Dolar AS atau setara Rp 14.710 triliun (Rp Rp 16.345/US$).