Tercepat! Jake Dennis Pole Position Formula E Jakarta 2025

Aldhi Chandra

JAKARTA, iNews.id - Pembalap tim Andretti Jake Dennis memacu kecepatan saat mengikuti sesi kualifikasi Formula E World Championship musim ke-11 di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Jakarta, Sabtu (21/6/2025).

Sesi kualifikasi Formula E Jakarta 2025 telah selesai digelar di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC). Pembalap Andretti, Jake Dennis, berhasil menyabet pole position dengan torehan waktu tercepat 1 menit 06,713 detik. 

Jake Dennis akan memulai balapan dari posisi pertama. Diikuti Taylor Barnard, Nyck De Vries, Nick Cassidy, dan Dan Ticktum. Balapan utama akan berlangsung hari ini pukul 15.05 WIB.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
5 bulan lalu

Melesat Cepat! Dan Ticktum Juara Formula E Jakarta 2025

Photo
5 bulan lalu

Penampakan Mobil Balap Formula E Parkir di Bundaran HI

Photo
2 tahun lalu

Tampil Maksimal, Maximilian Gunther Juara Formula E Seri ke-11

Photo
2 tahun lalu

Hary Tanoesoedibjo Hadiri Pembukaan Seri ke-11 Formula E 

Photo
2 tahun lalu

Hadir di Jakarta E-Prix 2023, Bosch Tampilkan Transformasi Teknologi Berkelanjutan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal