Tidak Ada Physical Distancing, Warga Berdesakan Antre Pembagian Sembako di Bogor

Antara

BOGOR, iNews.id - Sejumlah warga berdesakan antre sembako di gedung Baznas Kabupaten Bogor, Cibinong, Bogor, Jawa Barat, Senin (20/4/2020).

Pembagian 500 paket sembako terdiri dari 5 Kg beras dan 10 mie instan itu untuk meringankan beban warga yang terdampak pandemi virus corona atau COVID-19. Tidak ada penerapan phyisical distancing oleh warga saat pembagian sembako tersebut. 

(ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 bulan lalu

HUT ke-80, TNI Ajak Warga Jaga Sungai Lewat Aksi Bersih Ciliwung

Photo
2 bulan lalu

Wapres Gibran Bawa Satu Truk Isi Sembako, Dibagikan ke Driver Ojol di Stasiun Gondangdia

Photo
3 bulan lalu

Wahana Hiburan Keluarga Pertama di Bogor Resmi Dibuka di Lippo Plaza Ekalokasari

Photo
5 bulan lalu

Waspada Lonjakan Kasus Covid-19 di Asia!

Photo
7 bulan lalu

Ratusan Warga Antre Sembako Murah yang Disalurkan Mahasiswa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal