Truk Kontainer Terguling di Bekasi, Lalu Lintas Macet Parah

Antara

BEKASI, iNews.id - Sejumlah kendaraan melaju di sisi jalan di samping truk kontainer yang mengalami kecelakaan di Jalan Sultan Agung, daerah Kranji, Bekasi, Jawa Barat, Kamis (31/10/2019).

Kecelakaan truk dengan angkutan umum tersebut terjadi pada pukul 06.00 WIB dan menyebabkan kemacetan panjang di jalan tersebut.

(ANTARA FOTO/Fakhri Hermansyah)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
7 bulan lalu

Macet Tanjung Priok Masih Berlanjut

Photo
12 bulan lalu

Rekaman CCTV Sopir Truk Brutal di Tangerang, Injak Gas Seruduk Orang dan Kendaraan

Photo
12 bulan lalu

Penampakan Kendaraan Hancur Ditabrak Truk Kontainer Ugal-ugalan di Tangerang

Photo
3 tahun lalu

Suasana Haru Pemulangan Jenazah Korban Kecelakaan Maut Truk Tabrak Pelajar 

Photo
3 tahun lalu

Penampakan Truk Kontainer Tabrak Halte di Bekasi, 7 Anak Sekolah Meninggal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal