76 Tahun Nakba, Ratusan Orang Gelar Aksi Minta Hentikan Genosida Terhadap Palestina di Depan Kedubes AS

Giffar Rivana
Sejumlah masyarakat melakukan aksi bela Palestina dalam memperingati Nakba ke-76 tahun.

JAKARTA, iNews.id - Sejumlah masyarakat melakukan aksi bela Palestina dalam memperingati Nakba ke-76 tahun. Aksi ini digelar di depan Gedung Kedubes Amerika Serikat, Jumat (17/5/2024).

Nakba sendiri dikenal sebagai malapetaka bagi warga Palestina yang sudah berlangsung sejak 1948 karena perampasan tanah oleh zionis Israel. Mereka beramai-ramai melangsungkan aksinya dengan membelakangi gedung Kedubes Amerika Serikat. Mereka menuntut untuk segera akhiri genosida di Palestina

Reporter : Giffar Rivana
Produser: Reza Ramadhan

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
7 hari lalu

1.000 Jurus Israel Cegah Berdirinya Negara Palestina

Video
19 hari lalu

Palang Merah Internasional Bantu Israel Cari Sisa Sandra, Palestina Terima 45 Jenazah Korban Baru

Video
24 hari lalu

Israel Hujani Gaza dengan Rudal, Amerika Sebut Bukan Pelanggaran

Video
28 hari lalu

Netanyahu Tolak Pasukan Perdamaian Indonesia di Gaza?

Video
1 bulan lalu

Kekerasan Masih Terjadi di Gaza Meski Gencatan Senjata Diumumkan, Warga Sipil Kembali Jadi Korban

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal