Ada Percikan Api, Sepeda Motor Terbakar setelah Terjatuh di Kuningan

Miftahudin
Sebuah sepeda motor terbakar di Simpang Empat SMK Hamsik.

JAKARTA, iNews.id - Sebuah sepeda motor terbakar di Simpang Empat SMK Hamsik. Lokasi tepatnya di Jalan Juanda Kuningan, Jawa Barat. Warga yang mengetahui motor terbakar mencoba memadamkan api. Api baru berhasil dipadamkan oleh petugas pemadam kebakaran. 

Awalnya motor tergelincir dan jatuh, diduga memunculkan percikan api. Api menjalar ke bagian bensin dan membakar motor itu.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Rumah di Madiun Hangus Terbakar, Dua Sepeda Motor dan Hasil Panen Ludes

Video
2 tahun lalu

Detik- Detik Sepeda Motor Terbakar di Daan Mogot, Diduga akibat Korsleting Listrik

Video
2 tahun lalu

Sepeda Motor Terbakar di Tangerang, Warga Padamkan dengan Air Seadanya

Video
2 tahun lalu

Mobil dan Motor Terbakar, Terlibat Kecelakaan di Jalan Sudirman

Video
2 tahun lalu

Motor Terbakar di Terowongan Kebayoran Lama Diduga akibat Korsleting

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal