JAKARTA, iNews.id - KPAI akan mempelajari permintaan kuasa hukum AG terkait pendampingan saat jalani proses hukum sebagai saksi dalam kasus penganiayaan David. Sementara kuasa hukum tersangka Shane datangi Polres Metro Jakarta Selatan untuk minta penangguhan penahanan.