Aksi Teror Bakar Jemuran di Kramat Jati Didalangi Bocah di Bawah Umur

Rio Manik
Aksi teror pembakaran jemuran di sejumlah rumah warga di Kramat jJati, Jakarta Timur membuat warga resah.

JAKARTA, iNews.id - Aksi teror pembakaran jemuran di sejumlah rumah warga di Kramat jJati, Jakarta Timur membuat warga resah. Jemuran yang dibakar menyambar hingga ke material rumah dan dikhawatirkan dapat menyebabkan kebakaran. Saat ditelusuri oleh pihak pengurus lingkungan, ternyata pelaku pembakaran jemuran merupakan anak di bawah umur yang masih berusia 10 tahun.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Polisi Kantongi Foto dan Rekaman CCTV Pelaku Pembakaran di Cimanggis

Video
2 tahun lalu

Aksi Teror Pembakaran Sekolah dan Honai Warga Kembali Dilakukan KKB

Video
2 tahun lalu

Tebar Teror, OTK Bakar Alat Berat Pembangunan Puskesmas Kampung Ayata Maybrat

Video
2 tahun lalu

Polisi Tangkap Muncikari PSK Online yang Jual Puluhan Anak di Jakarta

Video
3 tahun lalu

KKB Berulah, Bakar 3 Rumah di Distrik Gome Papua Tengah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal