Balita di Brebes Tewas Terserang DBD, Ibu Korban Pingsan

iNews

BREBES, iNews.id - Seorang balita di Brebes, Jawa Tengah meninggal akibat terserang penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD). Hingga kini, total korban jiwa akibat DBD di Brebes mencapai lima orang.

Salah satu korban meninggal bernama Maulana Kevin (4). Ibu korban, Dewi tak kuasa menahan tangis melihat anak pertamanya meninggal dunia. Bahkan, beberapa kali dia pingsan

Video Editor: Khoirul Anfal

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Depresi Suami Dipenjara, Ibu Aniaya Anaknya yang Berusia 1 Tahun hingga Tewas

Video
2 tahun lalu

Lepas dari Pengawasan Orang Tua, Balita di Jakarta Timur Tewas Terbawa Air di Gorong-Gorong

Video
2 tahun lalu

70 Persen Kasus DBD di Jakarta Menjangkit Anak SD dan SMP

Video
2 tahun lalu

Gawat, Pasien DBD di RSUD Subang Membeludak

Video
2 tahun lalu

Waspada, Pascabanjir Grobogan Kasus DBD Meningkat Tajam, 6 Anak Meninggal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal