Bau Tak Sedap Masih Tercium dari TKP Penemuan Jenazah Bapak dan Anak di Koja

Sofyan Firdaus
Kristo Suryokusumo
Lima hari pasca ditemukannya jenazah bapak dan anak di Koja, Jakarta Utara warga sekitar masih mencium bau tak sedap dari lokasi kejadian.

JAKARTA, iNews.id - Lima hari pasca ditemukannya jenazah bapak dan anak di Koja, Jakarta Utara warga sekitar masih mencium bau tak sedap dari lokasi kejadian. Akibat aroma tersebut, sejumlah warga menutup hidungnya saat melintas di dekat lokasi kejadian.

Pihak Kepolisian hingga kini masih melakukan penyelidikan untuk mengetahui penyebab kematian keduanya.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Isak Tangis Keluarga Korban Penemuan 7 Mayat di Aliran Kali Bekasi 

Video
1 tahun lalu

Ayah dan Anak Dilantik jadi Anggota DPRD di Semarang

Video
1 tahun lalu

Demo Pencemaran Sungai di Lebak Ricuh

Video
1 tahun lalu

Sampah Numpuk di Pinggiran Jalan, Warga Depok Mengeluh Bau Busuk

Video
2 tahun lalu

Warga Lebak Keluhkan Bau Busuk dan Sampah Menggunung, Minta Lokasi TPA Dipindah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal