Begini Kondisi Anak-Anak Ukraina di Bunker Pabrik Baja Azovstal

Ifaldi Musyadat
Susi Susanti
Resimen Azov Ukraina memposting video anak-anak dan wanita di bunker. (Foto: iNews.id)

MARIUPOL, iNews.id - Resimen Azov Ukraina memposting video anak-anak dan wanita di bunker. Bunker itu berada di ruang bawah tanah di pabrik Azovstal. Pabrik itu merupakan bagian terakhir Mariupol, Ukraina, yang belum dikuasai Rusia.

Disebutkan, anak-anak bahkan tidak melihat siang hari selama berminggu-minggu. Mereka telah berada di bunker itu sejak Februari. Anak-anak di bunker itu terpaksa hidup dengan kondisi memprihatinkan.

Sementara Presiden Rusia Vladimir Putin membatalkan rencana serangan ke pabrik baja itu dan memerintahkan untuk menutupnya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Ukraina Hadapi Musim Dingin Tanpa Listrik

Video
2 tahun lalu

IRT di Pandeglang Miliki Bunker di Bawah Tempat Tidur untuk Simpan Ribuan Botol Miras

Video
2 tahun lalu

Kelompok Kontak Pertahanan Ukraina Akan Bertemu di Pangkalan Udara Ramstein AS

Video
2 tahun lalu

Cerita Belasan Keluarga Pejuang yang Tinggal di Bunker Peninggalan Belanda di Surabaya

Video
2 tahun lalu

Bunker Ditemukan di Cimahi, 150 Botol Miras Ilegal dan 3 Jerigen Tuak Disita

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal