Begini Kondisi Perempuan Obesitas 220 Kg di Palangkaraya yang Sempat Viral

iNews

PALANGKARAYA, iNews.id - Setelah menjalani pengecilan lambung, Titi Wati, penderita obesitas di Palangkaraya, Kalimantan Tengah (Kaltim) rutin menjalani pemeriksaan kesehatan tim medis RSUD dr Doris Sylvanus Palangkaraya. Wanita berbobot 220 kg tersebut sedang menjalani pola makan teratur dan hanya boleh mengonsumsi putih telur, susu, jus, air putih dan jelly.

Titi Wati menjalani perawatan di Ruang Edelweis. Pemeriksaan kesehatan rutin oleh tim medis untuk memantau kondisi lambung Titi dan organ tubuh lainnya.

Kondisi Titi membaik, rasa nyeri dan sesak napas yang sempat dialaminya berangsur pulih. Kini, Titi sudah dapat telentang dengan jangka waktu yang cukup lama. Berbeda sebelumnya hanya bisa tengkurap.

Video Editor: Khoirul Anfal

 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Pria Obesitas di Pekojan Jakbar Alami Gagal Ginjal, Evakuasi Libatkan Petugas Damkar

Video
2 tahun lalu

Berlangsung Dramatis! Petugas Damkar Turun Tangan Evakuasi Pria Obesitas di Pademangan

Video
2 tahun lalu

Alami Obesitas, 1 Orang Utan di Medan Zoo Dievakuasi 

Video
2 tahun lalu

Juwanto, Pemuda Berbobot 200 Kilogram di Cipayung Butuh Bantuan 

Video
2 tahun lalu

Evakuasi Pria Obesitas di Tangerang Berlangsung Dramatis, Sempat Alami Sesak Napas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal