Begini Sosok Ani Yudhoyono di Mata Sri Mulyani

iNews

JAKARTA, iNews.id - Kepergian Ani Yudhoyono menyisakan duka mendalam bagi Menteri Keuangan Sri Mulyani. Mendengar kabar wafatnya mantan ibu negara tersebut, Sri Mulyani langsung terbang ke National University Hospital (NUH) Singapura, Sabtu (1/6/2019) siang.

Sri Mulyani mengucapkan belasungkawa kepada Presiden RI ke-6, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) atas berpulangnya sang istri tercinta. Dalam kesempatan itu, Sri Mulyani mengenang sosok Ani Yudhoyono sebagai ibu negara yang setia dan dedikatif.

Selain itu, dia melihat, Ani Yudhoyono sebagai ibu negara yang memiliki peran penting dalam pelaksanaan tugas SBY sebagai presiden RI. Berikut video selengkapnya.

Video Editor: Muarif Ramadhan

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
2 bulan lalu

Prabowo Reshuffle Kabinet, Sri Mulyani Diganti Purbaya Yudhi Sadewa!

Video
3 bulan lalu

Mahasiswa UI Sampaikan Pertanyaan Tajam, Sri Mulyani Menghindar

Video
3 bulan lalu

Kemenkeu Bantah Video Hoaks Sri Mulyani Soal Guru Beban Negara

Video
3 bulan lalu

Viral Sri Mulyani Sebut Bayar Pajak Sama dengan Zakat

Video
6 bulan lalu

Kemenkeu Lantik Dirjen Baru, Ada Jenderal TNI Aktif

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal