Belum Terima Ganti Rugi, Warga Nilai Penggusuran Proyek Tol Cibitung-Cilincing Tak Manusiawi

Sofyan Firdaus
Kericuhan mewarnai jalannya proses penggusuran 62 rumah warga di Kampung Sawah, Cilincing.

JAKARTA, iNews.id - Kericuhan mewarnai jalannya proses penggusuran 62 rumah warga di Kampung Sawah, Cilincing. Sejumlah warga yang terkena penggusuran emosi saat ada sejumlah warga lain yang melontarkan ejekan saat proses penggusuran berlangsung.

Aksi adu mulut hingga saling dorong tak terhindarkan saat proses penggusuran proyek Tol Cibitung-Cilincing ini berlangsung. Kericuhan dapat dikendalikan usai aparat TNI melerai kedua belah pihak.

Warga yang terdampak gusuran menilai penggusuran tidak manusiawi karena sejumlah warga belum menerima ganti rugi.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Antisipasi Bentrokan Susulan di Batam, Ini Rencana Kapolri

Video
2 tahun lalu

Ribuan Meter Bangunan di Tamansari Jakbar Bakal Dirobohkan, Ratusan Warga Tolak Penggusuran

Video
2 tahun lalu

Kena Gusuran Proyek Tol, Ratusan Warga Desa di Jambi Beli Mobil hingga Rumah Baru

Video
2 tahun lalu

Terkuak! Polisi Sebut Mayat dalam Karung di Cilincing Bukan Korban Mutilasi

Video
3 tahun lalu

Kurangi Kemacetan, Jalan Tol Cibitung-Cilincing dan Serpong-Balaraja Seksi I Diresmikan Presiden Jokowi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal