Beralasan Dirawat di RSUD, Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Mangkir Pemeriksaan KPK

Denhelmi Sajangbati
KPK batal memeriksa Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor karena beralasan sakit dan tengah dirawat di RSUD Sidoarjo, Jumat(19/4).

JAKARTA, iNews.id - KPK batal memeriksa Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor karena beralasan sakit dan tengah dirawat di RSUD Sidoarjo, Jumat(19/4). KPK menerima surat konfirmasi berhalangan hadir Bupati Sidoarjo dari tim kuasa hukumnya.

Sementara surat keterangan Ahmad Mudhlor dinilai janggal karena jangka waktu perawatan yang tak memuat tanggal pasti. KPK Mengingatkan agar Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor kooperatif dalam menjalani pemeriksaan.

Kontributor: Denhelmi Sajangbati

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Kasus Dugaan Korupsi Pemotongan Insentif ASN, Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Resmi Ditahan KPK

Video
2 tahun lalu

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Penuhi Panggilan Penyidik KPK

Video
2 tahun lalu

Bupati Terjerat Korupsi, Roda Pemerintahan Pemkab Sidoarjo Dipimpin Wabup

Video
2 tahun lalu

Bupati Sidoarjo Ditetapkan Tersangka Korupsi, Begini Respons Pj Gubernur Jatim

Video
2 tahun lalu

Ditetapkan Tersangka oleh KPK, Bupati Sidoarjo Siapkan Langkah Hukum

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal