Berkah Ramadan, Jasa Porter Stasiun Gambir Banyak Dicari Pemudik

Atikah Umiyani
Momen mudik Lebaran 2024 membawa berkah bagi porter di Stasiun Gambir.

JAKARTA, iNews.id - Momen mudik Lebaran 2024 membawa berkah bagi porter di Stasiun Gambir. Keberadaan porter sangat membantu penumpang yang membawa barang bawaan berlebih mulai dari area keberangkatan kereta.

Porter sendiri tak mematok tarif kepada para pemudik. Dalam sehari mereka bisa meraup Rp300 sampai Rp400 ribu. Angka itu meningkat lebih dari 10% dibanding hari biasa.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
7 bulan lalu

Puncak Arus Balik, Antrean Gerbang Tol Cikampek Utama Mengular 1 KM 

Video
7 bulan lalu

Keseruan Festival Balon Udara di Alun-alun Wonosobo saat Libur Lebaran

Video
7 bulan lalu

HEADLINE iNEWS.ID: Ridwan Kamil Klarifikasi Tuduhan Berselingkuh hingga Pelatih Timnas Bahrain Kecewa

Video
7 bulan lalu

MORNING NEWS: Mudik Aman Tanpa Drama

Video
7 bulan lalu

MORNING NEWS:  Mudik Aman Tanpa Drama hingga Menhub Imbau Pemudik Berangkat saat Siang 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal