Cek Fakta Klaim Vaksin Covid-19 Gunakan Bahan Kimia Penyebab Kanker

Royandi Hutasoit
Beredar klaim ilmuwan ada bahan kimia penyebab kanker di Jabs Covid.

JAKARTA, iNews.id - Beredar klaim ilmuwan ada bahan kimia penyebab kanker di Jabs Covid. Sontak hal tersebut memicu kehebohan pada jagat media sosial. 

Pasalnya, banyak yang ketakutan bakal kena kanker setelah vaksin Covid-19. Tapi setelah dicek, ternyata belum ada bukti ada pemicu kanker pada vaksin Covid-19. 

Bahkan badan kesehatan di Amerika Serikat juga menyebut belum ada bukti ada pemicu kanker pada vaksin Covid-19. Sehingga belum ada hubungan antara kanker dengan vaksin Covid-19.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Photo
1 tahun lalu

Imbas Pandemi Covid-19, Pengelolaan Keuangan Haji 2023 Defisit Rp317,36 M

Sumut
1 tahun lalu

Mantan Kadinkes Sumut Dituntut 20 Tahun Penjara Kasus Korupsi APD Covid-19

All Sport
1 tahun lalu

6 Atlet Kena Covid-19 di Olimpiade Paris 2024, Kontingen Indonesia Harus Waspada!

Video
6 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Waspada! Covid-19 Kembali Naik di Indonesia hingga Kisah Lee Jae-Myung Jadi Presiden Korsel

Video
6 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Pemerintah Coret 1,9 juta daftar penerima bansos hingga Penabrak Anak Gajah di Malaysia Tampil ke Publik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal