Deddy Corbuzier Resmi Menikah dengan Sabrina Chairunnisa

Erlangga Agung Asmoro
Kabar bahagia datang dari pasangan selebritis Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa.

JAKARTA, iNews.id - Kabar bahagia datang dari pasangan selebritis Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa. Keduanya resmi menikah pada, Senin (6/6/2022), seperti diunggah dalam kolom Instagram milik Master Corbuzier.

Turut pula hadir dalam momen akad nikah Jendral TNI (Purn) Prof. DR. A.M Hendropriyono, dan Jaksa Agung Prof. Dr. ST. Burhanuddin., S.H., MM bertindak sebagai saksi. Serta Gus Miftah yang memberikan doa dan nasehat pernikahan.

Video Editor: Muarif Ramadhan

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
9 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Deddy Corbuzier Jadi Stafsus Menhan, KPK Ingatkan Wajib Lapor LHKPN!

Video
9 bulan lalu

Headline iNews.id: Mayor Teddy Tegur Paspampres saat Sambut Erdogan hingga Deddy Corbuzier Jadi Stafsus Menhan

Video
9 bulan lalu

MORNING NEWS: Deddy Corbuzier Dilantik Jadi Stafsus Menhan, Apa Tugasnya?

Video
11 bulan lalu

Istana Beberkan Pengganti Gus Miftah usai Mundur sebagai Utusan Khusus Presiden

Video
12 bulan lalu

Gus Miftah Tetap Dakwah usai Mundur dari Utusan Khusus Presiden, Janji Bersikap Santun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal