Detik-Detik Evakuasi 17 Pengunjung Terjebak di Lift Rumah Sakit Jakarta Timur

iNews
Sebanyak 17 orang pengunjung Rumah Sakit Umum Persahabatan, Rawamangun, Jakarta Timur (Jaktim), terjebak lift. (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Sebanyak 17 orang pengunjung Rumah Sakit Umum Persahabatan, Rawamangun, Jakarta Timur (Jaktim), terjebak lift. Teknisi rumah sakit dibantu petugas pemadam kebakaran (Damkar) menjebol pintu lift untuk mengevakuasi pengunjung yang terjebak.

Menurut seorang korban, lift tiba-tiba berhenti saat akan naik ke lantai satu. Berikut video selengkapnya.

Video Editor: Ifaldi Musyadat

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
1 bulan lalu

Hari Ini Pencarian Korban Ponpes Al Khoziny Ditargetkan Selesai

Video
7 bulan lalu

RI Bersedia Evakuasi 1.000 Warga Gaza, Prabowo: Hanya Bersifat Sementara

Video
10 bulan lalu

Headline iNEWS.ID: Tim Transisi: Pramono-Rano bakal Terapkan Sistem 4 Hari Kerja di Jakarta

Video
11 bulan lalu

RS Tiara Kebalen Bekasi Kebakaran, Pasien dan Tenaga Medis Panik Berhamburan

Video
12 bulan lalu

Pemadaman Listrik Serentak, Suasana Jakarta Gelap Gulita

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal