Geber Performa Impresif Mobil di Hyundai Driving Experience Center Taean

Ifaldi Musyadat
M. Budi Santosa
MNC Media mendapat kesempatan langka menjajal performa mobil keluaran Hyundai di lokasi Hyundai Driving Experience Center (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - MNC Media mendapat kesempatan langka menjajal performa mobil keluaran Hyundai di lokasi Hyundai Driving Experience Center, Taean, Korea Selatan, Jumat (14/7/2023). Setidaknya ada 3 mobil keluaran Hyundai yang dicoba Jurnalis MNC Media, yakni Hyundai Genesis, SUV Hyundai Palisade dan Hyundai Avante.

Ketiga mobil memiliki karakteristiknya tersendiri. Mobil digeber untuk melihat akselerasi performa. Seperti memutar mobil dengan kecepatan tinggi dan melakukan slalom atau melewati lintasan yang diatur dengan menggunakan cone di sirkuit. 
                                         
Produser: Reza Ramadhan

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Inilah Mobil Mewah Genesis 'Bersayap' Canggih,  Ikon Sukses Anak Muda Korsel

Video
2 tahun lalu

Hyundai Komitmen Hadirkan Mobil Terbang di Jakarta

Video
2 tahun lalu

Komitmen Hyundai Motor Group Terus Kembangkan Mobil Listrik dan Advanced Air Mobility

Video
2 tahun lalu

Belajar Proses Produksi Kendaraan di Hyundai Motorstudio Themepark

Video
3 tahun lalu

Dukung Net Zero Emmissions, 393 Kendaraan Mobil Listrik Dukung G20 Summit di Bali

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal