Gelar Syukuran 7 Bulan Kehamilan, Sarwendah Menangis

Starpro, MNC Media

JAKARTA, iNews.id – Pasangan Ruben Onsu dan sang istri tengah bahagia karena akan memiliki anak kedua. Baru-baru ini mereka menggelar syukuran tujuh bulanan usia kehamilan Sarwendah di sebuah hotel mewah, bilangan Jakarta Selatan.

Meski sama-sama berdarah Tionghoa, acara tujuh bulanan anak kedua mereka digelar dengan adat istiadat budaya Jambi. Selama acara berlangsung, Sarwendah terlihat menangis.

Video Editor: Mochamad Nur

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Isu Ruben Onsu Digugat Perdata, Kuasa Hukum Sarwendah Minta PN Jaksel Klarifikasi

Video
3 tahun lalu

Ruben Onsu Sambangi Polda Metro Jaya, Laporkan Oknum Haters yang Fitnah Keluarganya

Video
3 tahun lalu

Polisi Ungkap Pelaku Pencurian Toko Kue Ruben Onsu, Begini Kronologinya

Video
3 tahun lalu

Ruben Onsu Sambangi Polres Metro Jaksel Guna Usut Tuntas Kasus Pencurian

Video
6 tahun lalu

Miliki Kontak Batin Kuat, Ruben Onsu Adopsi Anak asal Flores

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal