Gelombang Tinggi, Antrian Kendaraan Mengular di Pelabuhan Merak

Iskandar Nasution
Ratusan kendaraan memadati jalur ke arah Pelabuhan Merak, Banten,  antrian bahkan dimulai sejak Pintu Tol Merak.

BANTEN, iNews.id - Ratusan kendaraan memadati jalur ke arah Pelabuhan Merak, Banten, 
antrian bahkan dimulai sejak Pintu Tol Merak. Antrian kendaraan diduga akibat gelombang tinggi sehingga membuat kapal sulit untuk bersandar.

Untuk menghindari antrian kendaraan, sekaligus menghadapi cuaca buruk yang terjadi di Perairan Merak pihak ASDP Indonesia menambah 5 armada kapal untuk membantu proses penyeberangan.

Saat ini terdapat 25 kapal yang dioperasionalkan dan 7 dermaga yang dioperasikan untuk melayani penyeberangan.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
1 tahun lalu

Gelombang Tinggi, Puluhan Nelayan di Pesisir Kuta Hentikan Aktivitas Melaut

Video
1 tahun lalu

Gelombang Tinggi Terjang Kawasan Pantai Drini Gunungkidul, Sebagian Nelayan Tak Melaut

Video
1 tahun lalu

Hilang Diterjang Ombak di Pantai Jetis Cilacap, Wisatawan asal Banyumas Ditemukan Tewas

Video
2 tahun lalu

Perahu Nelayan Terbalik Dihantam Ombak di Pantai Pamayangsari, Puluhan Perahu Rusak

Video
2 tahun lalu

Pantai Selatan Gunungkidul Diterjang Gelombang Tinggi, Wisatawan Diimbau Waspada

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal