Gunakan Kereta Lapis Baja ke Rusia, Kim Jong-un Bertemu Presiden Vladimir Putin

Ifaldi Musyadat
Muhaimin
Pemimpin Korut Kim Jong-un meninggalkan Pyongyang, Selasa (12/9). (Foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Pemimpin Korut Kim Jong-un meninggalkan Pyongyang, Selasa (12/9). Kim menuju Rusia dengan kereta lapis baja bersama rombongan. Pejabat yang ikut dari industri senjata, diplomat dan petinggi militer. 

Direktur Departemen Industri Amunisi Jo Chun Ryong ikut dalam rombongan. Pertemuan Kim dan Putin diduga untuk membahas persenjataan. Korut disebut menyediakan senjata untuk Moskow di perang Ukraina. 

Produser: B.Lilia Nova

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
6 bulan lalu

Headline iNews.id: Buntut Tragedi Ledakan Amunisi di Garut hingga Rusia Tolak Dinyatakan Bersalah Tembak Pesawat Malaysia Airlines MH17

Video
8 bulan lalu

Hasil Piala Asia U-17 2025: Korea Utara Gebuk Tajikistan 3-0

Video
1 tahun lalu

Si Kocong, Bocah Rusia yang Viral Berkeliaran di Bali Akhirnya Dideportasi

Video
1 tahun lalu

Gelombang Panas dengan Suhu Tertinggi 33 DC Menghantam Ibukota Rusia, Moskow

Video
2 tahun lalu

Terpukau Keindahan Bolgar White Mosque, Taj Mahal di Daratan Rusia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal