JAKARTA, iNews.id - Rivalitas dua klub besar Persija Jakarta dan Persib Bandung telah berlangsung lama dan kedua kelompok suporter harus kehilangan nyawa. Menurut data Save Our Soccer, pendukung Persija, Haringga Sirila (23) merupakan korban ke-7 yang tewas dalam persaingan kedua klub sejak 2012.
Sementara itu, pada 2018 lima nyawa suporter melayang sia-sia. Kematian suporter terjadi akibat kekerasan antarpendukung dan warga di sejumlah daerah.
Video Editor : Mu'arif Ramadhan