Ingatkan Potensi Banjir Melanda Jabodetabek, Menko PMK: Harus Diantisipasi

Binti Mufarida
Menko PMK, Pratikno mengingatkan potensi bencana banjir di wilayah Jabodetabek.

JAKARTA, iNews.id - Menko PMK, Pratikno mengingatkan potensi bencana banjir di wilayah Jabodetabek.

Hal tersebut disampaikan seusai memimpin Rapat Tingkat Menteri (RTM) membahas langkah antisipasi menghadapi cuaca ekstrem di Jabodetabek di Kantor Kemenko PMK, Jakarta, Selasa (10/12/2024).

Pratikno mengingatkan curah hujan yang sangat tinggi mulai terjadi di Sumatera, Jawa, bahkan membuat kemungkinan banjir di wilayah Jabodetabek. 

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
22 hari lalu

Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Koordinasi dengan BNPB untuk Rekayasa Cuaca Atasi Banjir Semarang

Video
1 bulan lalu

Viral Salah Sebut Akronim, Review Makan Siang Gratis Siswi Ini Bikin BMKG Ikut Komen Kocak!

Video
2 bulan lalu

Curhatan Warga Bali ke Prabowo: Harta Benda Habis Terbawa Banjir Bandang

Video
4 bulan lalu

Banjir Landa Tangerang Selatan: Ratusan Rumah Terendam, Warga Masih Tunggu Bantuan

Video
5 bulan lalu

Pramono Belum Tidur Semalaman gegara Urus Banjir Jakarta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal