Ini Penampakan Replika Mobil Formula E di Velodrome Jakarta

Muhammad Refi Sandi
Proses membuka peti (unboxing) replika mobil Formula E dilangsungkan pada Kamis (26/5/2022).

JAKARTA, iNews.id - Proses membuka peti (unboxing) replika mobil Formula E dilangsungkan pada Kamis (26/5/2022). Lokasi di Stadion Balap Sepeda Velodrome, Rawamangun, Jakarta Timur.

Unboxing dilakukan OC Jakarta EPrix 2022 Ahmad Sahroni bersama Direktur Utama PT Jakarta Propertindo (Jakpro) Widi Amanasto. Terlihat peti kayu yang berisi mobil Formula E sangat sulit dibuka. Proses pembukaan peti juga dilakukan dengan sangat hati-hati.

Pembukaan peti dilakukan teknisi dari Formula E Operation (FEO). Replika mobil Formula E akan disediakan untuk warga berswafoto.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
3 tahun lalu

Penonton Formula E Rasakan Sensasi Balapan di Lintasan Sirkuit Ancol

Video
3 tahun lalu

Replika Mobil Formula E Dipajang di CFD Bundaran HI hingga 4 Juni

Video
3 tahun lalu

Mobil Replika Formula E Nangkring di CFD Bundaran HI, Warga Antusias Berswafoto

Video
5 tahun lalu

Video LRT Velodrome-Kelapa Gading Masih Sepi Penumpang

Video
5 tahun lalu

Video Warga Berolahraga Padati Jakarta Internasional Velodrome, Petugas Turun Tangan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal