JAKARTA, iNews.id - Tawuran antarkelompok pelajar terjadi di Jalan Raya Ahmad Yani, Pulogadung, Jakarta Timur. Akibatnya, seorang pelajar tewas dikeroyok menggunakan senjata tajam.
Diduga para pelajar menggelar tawuran setelah janjian di media sosial.