Jasa Marga Siapkan Rekayasa Arus Mudik Ganjil Genap dan One Way

Ervan David
Mu'arif Ramadhan
Representatif Office 3 Jasa Marga Metropolitan Tollroad berkolaborasi dengan Korlantas Polri akan merekayasa sejumlah objek titik penyebab kemacetan.

JAKARTA, iNews.id - Jelang arus mudik Lebaran 2022 mendatang, Representatif Office 3 Jasa Marga Metropolitan Tollroad berkolaborasi dengan Korlantas Polri akan merekayasa sejumlah objek titik penyebab kemacetan. Titik fokus pada tiga titik di lokasi gerbang tol.

Terdiri gerbang Tol Kalitama akan dilakukan one way, gerbang Tol Pasteur dan gerbang Tol Cileunyi. Puncak arus mudik diprediksi pada H-3 atau 29 April 2022 mendatang. Kendaraan truk besar diimbau agar tidak melintas saat arus mudik dan arus balik berlangsung.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
8 bulan lalu

Puncak Arus Balik, 76 Ribu Kendaraan Masuk GT Kalikangkung Hari Ini 

Video
8 bulan lalu

Tinjau Bandara Soetta, Kapolri Instruksikan Jajaran Rutin Lakukan Patroli

Video
9 bulan lalu

Ikuti Arahan Prabowo, AHY Pimpin Rakor Persiapan Mudik Lebaran 2025

Video
11 bulan lalu

35.745 Pemudik Tinggalkan Jabodetabek di H+1 Natal via Stasiun Gambir dan Pasar Senen

Video
12 bulan lalu

Prediksi 110 Juta Orang Lakukan Mobilitas saat Libur Nataru 2025, Menhub: Tertinggi di Pulau Jawa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal