Kampoeng Gallery jadi Tongkrongan Unik bagi Generasi Milenial

Erlangga Agung Asmoro
Selvianus Kopong Basar
Kampoeng Gallery merupakan tempat nongkrong berkonsep unik yang banyak diburu anak muda saat ini.

JAKARTA, iNews.id - Kampoeng Gallery merupakan tempat nongkrong berkonsep unik yang banyak diburu anak muda saat ini. Kafe yang berada di tengah barang-barang loak dan pakaian bekas ini berlokasi dikawasan Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. 

Makanan dan minuman yang ditawarkan cukup ramah kantong anak sekolah. Tidak heran rasanya para pengunjung hampir dipenuhi oleh beberapa murid sepulang sekolah.

Jenis sajian minuman dan makanan relatif murah dengan harga mulai dari Rp5 ribu untuk es teh manis dan hangat. Sementara itu, makanannya mulai dari Rp10 ribu untuk mi tanpa telur.

Soal kebersihan, tempat ini cukup bersih termasuk toiletnya. Kampoeng Galeri berada di samping Stasiun Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Jam operasional kafe ini dimulai dari pukul 11.00, sampai 24.00 WIB.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
2 tahun lalu

Bawa Pengunjung Masuk ke Dunia Komik, Kafe di Mojokerto Tawarkan Konsep Dua Dimensi

Video
3 tahun lalu

Unik! Kafe Berkonsep Rumah Adat Papua di Bandung

Video
4 tahun lalu

Kafe Bernuansa Pantai di Tengah Kota Pandeglang

Video
4 tahun lalu

Menengok Kafe di Malang, Bernuansa Klasik Eropa Jawa dengan Kopi Khas Belanda

Video
5 tahun lalu

Video Area Makam di Sidoarjo Dicat Warna-Warni Mirip Benteng Kerajaan Majapahit

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal