Mahfud MD hingga Anies Baswedan Hadir di Persemayaman Azyumardi Azra

Achmad Al Fiqri
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Menkopolhukam Mahfud MD hadir di persemayaman Prof Azyumardi Azra.

JAKARTA, iNews.id - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Menkopolhukam Mahfud MD hadir di persemayaman Prof Azyumardi Azra. Lokasi di Auditorium Harun Nasution UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Anies tiba, pukul 6.50 WIB, dan langsung menghampiri peti jenazah Prof Azra. Anies salat jenazah dan membacakan doa untuk Prof Azra.

Mahfud MD datang dan memberikan penghormatan terakhir, pukul 7.10 WIB. Usai disalatkan, Jenazah Prof Azra diberangkatkan ke TMP Kalibata.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
8 bulan lalu

IJTI Inisiasi Gerakan Kolaboratif Literasi Media dan Informasi untuk Tingkatkan Kesadaran Kritis Masyarakat

Video
2 tahun lalu

Dewan Pers Tolak Isi RUU Penyiaran: Ancam Kemerdekaan dan Independensi Pers

Video
2 tahun lalu

Dewan Pers Kecam Aksi Oknum TNI yang Aniaya Wartawan di Halmahera Selatan

Video
2 tahun lalu

Ganjar Pranowo Nyatakan Dirinya Tidak Tersinggung dengan Tulisan-Tulisan Media

Video
2 tahun lalu

Dewan Pers: Masih Ada Intimidasi dan Intervensi Terhadap Jurnalis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal