Olah Kulit Kentang jadi Camilan Keripik di Padang Panjang

Agung Sulistyo
Mu'arif Ramadhan
Kulit kentang yang biasanya dibuang bisa diolah menjadi camilan nikmat dan bernilai jual tinggi.

PADANG PANJANG, iNews.id - Kulit kentang yang biasanya dibuang bisa diolah menjadi camilan nikmat dan bernilai jual tinggi. Selain enak, kulit kentang juga kaya serat dan mengandung berbagai zat yang baik untuk kesehatan.

Editor : Dani M Dahwilani
Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal