Pembangunan Ulang Stadion Kanjuruhan Dijadwalkan pada Awal 2023

Tim MPI
Stadion Kanjuruhan akan segera diruntuhkan sesuai dengan instruksi Presiden Joko Widodo menyusul tragedi Kanjuruhan.

JAKARTA, iNews.id - Stadion Kanjuruhan akan segera diruntuhkan sesuai dengan instruksi Presiden Joko Widodo menyusul tragedi Kanjuruhan. Nantinya, stadion baru tersebut akan dibangun ulang dengan standar FIFA seperti Stadion Manahan di Kota Solo, Jawa Tengah (Jateng).

Hal tersebut disampaikan Menpora RI Zainudin Amali dalam menghadiri konferensi pers Desain Olahraga Nasional bersama Menko PMK dan Wamenkes. Rencananya, pembangunan stadion baru ini mulai terealisasi pada awal tahun 2023.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
2 bulan lalu

Kenapa Menpora Baru Pengganti Dito Ariotedjo Belum Dilantik Hari Ini?

Video
5 bulan lalu

Target Menang Lawan China, Erick Thohir Wanti-wanti Hal Ini ke Timnas

Video
8 bulan lalu

Dubes Bahrain Titip Keamanan Timnasnya saat di Indonesia, Dito: Kita Jamin Keamanannya

Video
8 bulan lalu

Soal Efisiensi Anggaran, Menpora Dito: Semua Cabang Olahraga Tidak Ada yang Terganggu

Video
1 tahun lalu

Rapat Bersama Presiden Jokowi, Menpora Ungkap Pemerintah Ingin Stadion Dikelola Klub

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal