Penataan Tanah Abang Masuki Tahap Kedua

iNews Siang

JAKARTA, iNews.id - Setelah penataan tahap pertama, kini Jalan Jatibaru Tanah Abang memasuki rencana penataan tahap kedua. Penataan Jalan Jatibaru yang kini diberlakukan buka tutup akan dibuka sepenuhnya.

Penataan kawasan Tanah Abang tahap dua akan ditandai dengan dibukanya jalan Jatibaru namun belum dapat dipastikan waktunya kapan jalan ini dapat dibuka kembali untuk lalu lintas kendaraan baik untuk kendaraan pribadi maupun kendaraan umum. 

Pembukaan Jalan Jatibaru nantinya akan dibuka setelah pembangungan Sky Bridge selesai dimana Sky Bridge merupakan jembatan penghubung dari Stasiun Tanah Abang hingga Pasar Blok G Tanah Abang.

Video Editor: Widya Lisfianti

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Video
10 bulan lalu

Puluhan Rumah Warga di Petamburan Jakarta Pusat Terendam Banjir

Video
1 tahun lalu

Penuhi Modal UMKM Jakarta, Pramono bakal Siapkan Anggaran Rp300 Miliar

Video
1 tahun lalu

Janji Ridwan Kamil untuk Pasar Tanah Abang, Gelar Festival hingga Bikin Hunian bagi Gen Z

Video
1 tahun lalu

Jukir Liar Kabur Hindari Razia di Kawasan Tanah Abang, Petugas Lakukan Pengejaran

Video
2 tahun lalu

Curhat Pemilik Warteg Geram dengan Ulah Pria Berambut Kribo, Makan Seenaknya Bayar Semaunya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal