Pencuri Sepeda Motor Lepas Tembakan ke Arah Warga saat Aksinya Ketahuan dan Gagal

Yohannes Tobing
Kristo Suryokusumo
Dua pelaku pencurian motor melepaskan tembakan ke arah warga saat aksinya kepergok dan gagal.

JAKARTA, iNews.id - Dua pelaku pencurian motor melepaskan tembakan ke arah warga saat aksinya kepergok dan gagal. Berdasarkan rekaman CCTV, saat pelaku hendak mengambil motor, aksinya membuat suara dan langsung diketahui oleh penghuni. 

Melihat penghuni berteriak, pelaku mengeluarkan pistol dan melepas beberapa tembakan sebelum melarikan diri. Akibat tembakan tersebut, kaca dan kusen rumah kontrakan mengalami kerusakan. Pagar kontrakan juga rusak akibat tembakan pelaku.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Video
2 bulan lalu

Gagal Kabur, Komplotan Maling Tinggalkan Motor Tersangkut di Tembok

Video
1 tahun lalu

Gagal Rusak Kunci Kontak, Pencuri Nekat Gotong Motor

Video
1 tahun lalu

Sakit Hati, Dua Pria di Jambi Nekat Curi Motor Bos

Video
1 tahun lalu

Aksi Curanmor Bersenjata Api di Jaktim Terekam CCTV 

Video
1 tahun lalu

Viral Aksi Curanmor di Medan Berhasil Digagalkan korban

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal