Peringati HUT Ke-79 RI, Sandiaga Uno Yakin Indonesia Emas 2045 Dapat Tercapai

Royandi Hutasoit
Peringati HUT Ke-79 RI, Sandiaga Uno Yakin Indonesia Emas 2045 Dapat Tercapai

KEPULAUAN SERIBU, iNews.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno menggelar Upacara Detik-detik Proklamasi di lingkungan administrasi Kepulauan Seribu, pada Sabtu (17/8/2024).

Hadir sebagai inspektur upacara, Sandiaga tampil gagah dengan balutan baju adat Dayak Kalimantan Timur, lengkap dengan topi berhias bulu burung ruai serta membawa sebilah mandau di tangannya.

Usai upacara, Sandiaga menyampaikan optimismenya mengenai masa depan Indonesia di bawah pemerintah Presiden dan Wakil Presiden Terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.

"Di bawah pemerintahan Pak Prabowo dan Mas Gibran saya optimistis ini bisa semakin kita tunjukkan persatuan, gotong royong kita menyambut Indonesia Emas sebagai negara maju di 2045," ungkapnya.

Editor : Wahyu Triyogo
Artikel Terkait
Nasional
1 tahun lalu

Keakraban Jokowi dan Prabowo saat Upacara HUT ke-79 RI di IKN, Saling Lempar Senyum

Nasional
1 tahun lalu

Prabowo Kenakan Baju Adat Betawi saat Dampingi Jokowi Upacara 17 Agustus di IKN

Bisnis
1 tahun lalu

Anggaran Pembangunan IKN 2025 yang Disepakati Jokowi dan Prabowo Hanya Rp143 Miliar, Cukup?

Video
12 bulan lalu

Kapolri dan Mendikdasmen Bahas Bahaya Narkoba dan Judol hingga Kriminalisasi Guru

Video
1 tahun lalu

Tamu Negara dari Laos Tiba di RI untuk Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal