Pesawat TU-95 MS Rusia dan Xian H-6 China Patroli Bersama Dekat Laut Jepang

Tim MNC Portal
Angkatan Udara Rusia dan Angkatan Udara China menggelar latihan bersama di kawasan Asia Pasifik.

JAKARTA, iNews.id - Angkatan Udara Rusia dan Angkatan Udara China menggelar latihan bersama di kawasan Asia Pasifik. Dalam latihan tersebut, pesawat pembom TU-95MS milik Angkatan Udara Rusia dan pesawat pembom Xian H-6 milik angkatan udara China terlibat patroli bersama didekat laut Jepang.

Patroli tersebut berlangsung selama 13 jam.

Editor : Dani M Dahwilani
Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal